INFO |
Diposkan oleh : administrator | Pada tanggal : 23-May-2022 | 22:42
Dalam rangka pelaksanaan penyusunan dokumen perencanaan pembangunan perangkat daerah, yang mana telah memasuki tahapan penyusunan RKA Perubahan Tahun 2022 dan penyusunan Draf RKA Tahun 2023, Maka Bappeda Provinsi Jambi mengadakan Rapat untuk percepatan kegiatan tersebut yang dipimpin Kepala Bappeda Provinsi Jambi Bapak Ir. Agus Sunaryo, M.Si